Karupuak Sanjai adalah sejenis peganan kerupuk dari singkong yang diparut tipis lalu digoreng dan diberi garam sebagai penyedapnya. Kerupuk ini amat populer sebagai makanan oleh-oleh khas kota Bukitinggi, Sumatera Barat. Kerupuk sanjai terdiri dari tiga rasa :
- Karupuak Sanjai Tawar adalah kerupuk sanjai yang tidak menggunakan lado(cabai)ataupun Gula merah melainkan hanya diberi garam.
- Karupuak Sanjai Saka adalah Kerupuk sanjai yang diberi/dioleskan Gula merah.
- Karupuak Balado adalah Kerupuk sanjai yang diberi bumbu balado.
- CARA Pembuatan
- Bahan baku utamanya adalah cabe.
- BAHAN
- Umbi Ubi kayu lanbau.
- Minyak goreng
- Bumbu-bumbu.
- PERALATAN
- PEMBUATAN
- Mula-mula dibuat keripik sanjai irisan membujur. Cara pembuatan sama dengan pembuatan keripik sanjai yang dijelaskan sebelumnya. Sementara itu disiapkan saos pedas dengan cara berikut:
- Cabe digiling halus. Untuk mendapatkan hasil giling yang halus cabe digiling dengan mesin penggiling tipe cakram. Biasanya cabe giling halus dapat dibeli dalam bentuk jadi di pasar.
- Bawang putih (100 gram) dan merica (25 gram) digiling halus, kemudian dicampur dengan cabe (1 kg) dan diaduk sampai rata. Setelah ditambahkan gula pasir halus (400 gram) dan asam asetat glasial .
- Campuran di atas dididihkan selama 15 menit sehingga diperoleh saos pedas yang kental.
- Keripik sanjai dioles permukaannya dengan saos menggunakan kuas paling baik jika hal ini dilakukan pada saat saos masih panas.
- Keripik balado dikemas di dalam kantong plastik, kemudian ditutup rapat dengan menggunakan sealer.
- Mula-mula dibuat keripik sanjai irisan membujur. Cara pembuatan sama dengan pembuatan keripik sanjai yang dijelaskan sebelumnya. Sementara itu disiapkan saos pedas dengan cara berikut:
- KONTAK HUBUNGAN Dewan Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Industri Sumatera Barat, Jl. Rasuna Said, Padang Baru, Padang, Telp. 0751 40040, Fax. 0751 40040
Sumber : Teknologi Tepat Guna Agroindustri Kecil Sumatera Barat, Hasbullah, Dewan Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Industri Sumatera Barat
Read more: http://datapendidik.blogspot.com/2012/06/cara-membuat-keripik-sanjai-balado.html#ixzz38ht07ns6
Tidak ada komentar:
Posting Komentar